-->

Cara Mudah Melakukan Pendaftaran Google Adsense 2019


Assalamualikum...salam bahagia semunya...



Kembali lagi dengan situs web zonamatika, situs web yang memberikan informasi dan pembelajaran terkait teknologi informasi dan dunia informatika.



Seperti biasanya admin tidak pernah bosan untuk berbagi kepada siapapun dan kapanpun tentang hal - hal penting. dan tentunya ini semua di tulis berdasarkan pengalaman yang admin rasakan sebelumnya.



Sahabat semuanya pada artikel kali ini kita akan membahas mengenai sesuatu yang mendasar dari sebuah adsense. yaitu bagaimana cara kita mendaftarkan akun kita ke google adsense.



pertanyaanya? kenapa kita harus mendaftarkan akun kita keadsense? untuk apa?



Nah!!! disini admin menjelaskan sedikit lagi mengenai adsense, jika kita memiliki sebuah blog atau sebuah website yang mana kita ingin mendapatkan sebuah penghasilan dari google maka adsense adalah layanan yang tepat kita ikuti dan ini wajib sob.



Karena adsense merupakan layanan dari google yang memberikan kita sebuah jalan kepada kita untuk mendapatkan penghasilan dan ini tidak mudah sob karena untuk tahap awal kita emang harus benar-benar bersabar dan bersungguh - sungguh dalam setiap langkahnya.



Maka dari itu mulailah jadikan hal ini sebuah hobi dimana dengan hobi kita berbagi dengan menulis artikel di blog dan di publish kita bisa mendapatkan penghasilan juga.



Baiklah sahabat, sebelum kita lanjut lebih jauh alangah baiknya kita lanjutkan lagi apa yang menjadi pembahasan kita pada artikel kali ini, semoga penjelasan singkat diatas mampu memberikan gambaran kepada teman-teman semua. 



Bagaimana cara mendaftar google adsense 2019?




Teman - teman bisa mengikuti langkah - langkah yang akan akan admin jelaskan.



Pertama langsung saja kita buka situs web google adsense, kita bisa melakukan pencarian di google atau bisa klik langsung Disini



Kedua setelah berhasil meng-akses situs dari google adsense maka akan tampil halaman awal google adsense. banyak sekali informasi yang bisa kita dapatkan mengenai adsense disini sobat bisa lihat langsung dimenu header pada halaman utama adsense tersebut.



Ketiga kita bisa klik pilihan "daftar sekarang" maka akan muncul form pendaftaran yang didalamnya berisi "situs anda" dan alamat "email anda" serta "pilihan layanan".



Keempat lengkapi form tersebut dengan mengisi data sesuai data yang kita miliki.



Contoh: 

Situs anda > www.zonamatika.com
Email anda > satriawahyu@gmail.com
Dapatkan info pelayanan.... > kita pilih "ya" 


Kelima setelah kita melengkapi form pendaftaran maka kita bisa memilih "simpan dan lanjutkan



setelah berhasil tersimpan kita akan langsung masuk ke halaman google adsense milik kita sendiri. kemudian apa tahapan selanjutnya setelah kita mendaftar adsense? 



Kita bisa melanjutkan dengan mengajukan akun kita ke tahapan pengajuan agar situs kita direview terlebih dahulu oleh pihak google sampai mendapatkan persetujuan bahwa situs web kita sudah bisa mulai menampilkan iklan dan menghasilkan uang.



Baiklah teman, semoga artikel kali ini bermanfaat bagi admin dan teman - teman semua...



Salam hangat: Admin



"Jangan lupa belajar dan membaca hari ini" terima kasih...



Teman-teman bisa kunjungi juga artikel tentang " bagaimana cara sukses lulus review pengajuan adsense 2019" dan apa - apa saja persyaratan yang harus disiapkan sebelum melakukan pengajuan adsense Disini.

0 Response to "Cara Mudah Melakukan Pendaftaran Google Adsense 2019"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel